SOSIALISASI PENGARUH KESEJAHTERAAN KELUARGA TERHADAP PENDIDIKAN ANAK PADA PENERIMA MANFAAT PROGRAM KELUARGA HARAPAN (PKH)

Authors

  • Nurendah Shinta Rachmawati Universitas Pembangunan Negeri "Veteran" Jakarta, Indonesia
  • Kevin Naufal Widyadhana Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jakarta, Indonesia
  • Warsidi Warsidi Universitas Pembangunan Nasional “Veteran” Jakarta, Indonesia

DOI:

https://doi.org/10.61595/dedication.v5i1.1091

Keywords:

Kesejahteraan Keluarga, Pendidikan Anak, Keluarga Harapan

Abstract

Sosialisasi dilaksanakan pada penerima Program Keluarga Harapan (PKH) yang digagas oleh Kementerian Sosial RI, bertujuan untuk mendukung keluarga berpenghasilan rendah dengan memberikan bantuan sosial termasuk dukungan pendidikan anak di Desa Tanjungbaru, Cikarang Timur. Tim Pengabdian kepada masyarakat Fakultas Ekonomi dan Bisnis hadir untuk memberikan edukasi terkait dengan dampak efektifitas penggunaan dana bantuan PKH pada pendidikan anak, serta meningkatkan kesadaran keluarga terhadap peran orang tua dalam memutus rantai kemiskinan melalui pendidikan. Dengan sosialisasi ini, diharapkan tercipta perubahan pola pikir yang lebih progresif di kalangan keluarga penerima PKH sehingga dapat berpartisipasi aktif dalam mendukung pendidikan anak-anak. Dampak jangka panjang yang diharapkan yaitu peningkatan kualitas sumber daya manusia di Desa Tanjungbaru, yang pada akhirnya akan berkontribusi pada pembangunan sosial dan ekonomi wilayah tersebut

References

Ansyari. 2021. “Pengaruh Tingkat Kesejahteraan Keluarga terhadap Prestasi Belajar Siswa Kelas VIII di SMP Negeri 3 Tolitoli”. Jurnal Inovasi Penelitian, 1 (12), Mei 2021.

Astriana, W. 2012. “Analisis Hubungan Antara Produktivitas Pekerja dan Tingkat Pendidikan Pekerja terhadap Kesejahteraan Keluarga di Jawa Tengah Tahun 2009”. Economics Development Analysis Journal 1 (1), 2012.

Badan Pusat Statistik. 2024. Indikator Kesejahteraan Rakyat (Welfare Indicators). BPS, Vol. 53, 2024.

Debby P., S., Wenti A., Nanda D. 2023. “Indikator dan Tingkat Keluarga Sejahtera menurut Dinas P3AP2KB Kabupaten Sambas”. EKODESTINASI: Jurnal Ekonomi, Bisnis, dan Pariwisata, 1 (1), hal. 47-54, April 2023.

Desi P., Bai B., Sholeh H., Ratna S.D. 2022. “Pengertian Pendidikan”. Jurnal Pendidikan dan Konseling, 4 (6), 2022.

Dini, P., Suparti., Yuciana, W. 2014. “Klasifikasi Tingkat Keluarga Sejahtera dengan Menggunakan Metode Regresi Logistik Ordinal dan Fuzzy K-Nearest Neighbor (Studi Kasus Kabupaten Temanggung Tahun 2013)”. Jurnal Gaussian 3 (4), hal 645-653, 2014.

Dirjen Anggaran Kementerian Keuangan. 2015. Kajian Program Keluarga Harapan.

Hegar H., Neng N., Lutfi H., Nor K., Ahmad D.N. 2024. “Hubungan Antara Keterlibatan Orang Tua dan Prestasi Akademik Siswa sebagai Upaya Peningkatan Kesejahteraan Keluarga” Community Development Journal, 5 (6) pp. 11635-11640.

Janu S.B., Septi K., Yustika I.L. 2024. “Pengaruh Tingkat Kesejahteraan Keluarga terhadap Prestasi Belajar Siswa pada Mata Pelajaran Sosiologi di SMAN 19 Kabupaten Tangerang”. Padaringan: Jurnal Pendidikan Sosiologi Antropologi, 6 (2), 111-129, Mei 2024.

Kementerian Sosial. 2018. Modul Pengasuhan dan Pendidikan Anak.

Kementerian Sosial. 2022. Program Keluarga Harapan (PKH). Diakses pada 20 September 2024, dari https://kemensos.go.id/infografis/ditjen-perlindungan-dan-jaminan-sosial/bantuan-program-keluarga-harapan-pkh.

Kementerian Sosial. 2024. Program Keluarga Harapan (PKH): Indeks Bantuan Sosial PKH Tahun 2024. Diakses pada 25 September 2024, dari https://kemensos.go.id/page/program-keluarga-harapan-1

Pasca D.P., Muhammad N., Noni R. 2018. “Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat melalui Pendidikan, Pemberdayaan Ekonomi, Peningkatan Sarana dan Prasarana serta Kesehatan di Kota Gunung Sitoli: Implementasi Corporate Social Responsibility (CSR) PT Pertamina (Persero) Marketing Operating Region (MOR) I – Terminal Bahan Bakar Minyak (TBBM) Gunung Sitoli”. Jurnal Pengabdian Masyarakat, 24 (3), Juli – September 2018.

Rahminur, D. 2015. “Keterlibatan Orang Tua dalam Pendidikan Anak Usia Dini di Taman Kanak-Kanak”. Jurnal Ilmu Pendidikan dan Pengajaran, 2 (1), Maret 2015.

Rizkia N.W., Ibnu M. “Pengaruh Partisipasi Orang Tua dalam Proses Pembelajaran terhadap Prestasi Akademik Siswa Sekolah Dasar”. Khatulistiwa: Jurnal Pendidikan dan Sosiologi Humaniora, 4 (3), September 2024.

Saman Hudi. 2022. “Pengaruh Tingkat Kesejahteraan Keluarga dan Kemandirian Belajar terhadap Prestasi Belajar Ilmu Pengetahuan Sosial pada SMP Negeri di Jakarta Barat”. Herodotus: Jurnal Pendidikan Ilmu Pengetahuan Sosial, 5 (3), 284-291.

Yulia A., Nova E., Yudhi S. 2022. “Pemberdayaan KPM PKH melalui Kegiatan Family Development Session (FDS)”. Jurnal Masyarakat Madani, 7 (2), Desember 2022.

Yuli S., Opan A. 2023. “Partisipasi Orang Tua dalam Pendidikan Anak Usia Dini”. Jurnal Plamboyan Edu (JPE), 1 (1), hal. 05-105, Februari 2023.

Downloads

Published

2025-04-21